28 Des 2010

PARIWISATA SENI DAN BUDAYA LOMBOK

Mesranya Kakaktua di Sunset Gili

04/11/2008 - 10:44
Menikmati keindahan Gili Meno, Gili Air dan Gili Trawangan menjadi idaman para petualang. Keberadaan tiga gili (pulau) yang dipisahkan laut dari pulau Lombok ini menjadi fenomena tersendiri. Bagaimana sebuah Gili Trawangan bisa menyaingi kemashuran pulau Dewata di mata wisatawan mancanegara. Namun kurang lengkap jika Anda tidak bertandang ke Gili Meno dan Gili Air.

Pasir Putih di Pantai Kuta Lombok

04/10/2008 - 15:40
Suasana Workshop
Ketenaran nama pantai Kuta Bali menjadi produk yang bisa dijual kepada wisatawan baik nasional maupun mancanegara. Namun tahukah Anda, di Pulau Lombok Nusa Tenggara Barat ada Pantai Segara Kuta yang keindahannya tak kalah dengan pantai Kuta Bali.

Pantai Pao-Pao, Mutiara Terpendam Pulau Lombok

04/02/2008 - 12:00


Potensi pariwisata Pulau Lombok tak kalah dengan daerah lain di Indonesia. Di Pulau Seribu Masjid ini kita bisa menemukan ratusan tempat wisata menakjubkan. Hanya saja tempat-tempat indah itu bak mutiara terpendam, tak banyak dijamah orang.

Peresean Jadi Olahraga Laki-Laki Hebat

04/01/2008 - 18:12


Keindahan Pulau Lombok, ditambah kekayaan budaya tak diherankan telah mampu menyihir wisatawan, baik domestik atau pun mancanegara untuk menyambangi. Peresean adalah salah satu kebudayaan asli Pulau Seribu Masjid. Apa pesan dibalik Peresean ?

Kerajaan Bima

04/01/2008 - 17:38


Kerajaan Mbojo (Bima) yang masuk dalam salah satu catatan perjalanan sejarah Indonesia hingga kini masih meninggalkan sebuah keraton yang pernah menjadi istana sultan-sultan Bima. Keraton yang ada di tengah-tengah kota Bima dan dibangun oleh Sultan Salahudin Kahir tahun 1925 dan 1927 itu masih menampakkan keasliannya. Walau sudah mengalami renovasi, namun renovasi yang dilakukan tetap berpegang pada arsitektur aslinya. 


SUMBER: http://www.plnntb.co.id/node/21?q=taxonomy/term/4

Tidak ada komentar:

Posting Komentar